APBD Rote Ndao Miliaran Rupiah di Bayar Ke PLN, Tanpa Hasil, Bupati Telusuri, Siapa Otak di Balik ini?

Tuesday, 29 April 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SINDO-NTT.COM – ROTE NDAO
Setiap Tahun Pemerintah Kabupaten Rote Ndao musti membayar Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) ke Pembangkit Listrik Negera (PLN) Rayon Rote Ndao mencapai miliaran rupiah

Ini di bayarkan setiap Bulan dengan rincian Senilai Rp. 85 Juta

Tidak paus dengan hal ini Bupati Rote Ndao Paulus Henuk bergerak untuk telusuri, dengan anggaran begitu besar, apa yang didapatkan dari PLN

Demikian dikatakan Bupati Paulus Henuk pada acara menyambut Kontingen Perisai diri Rote Ndao dalam ajang kejuaraan Pencak Silat Internasional Championship Antar Pelajar Dan umum di Rumah Jabatan Bupati Rote Ndao, Senin (28/04/2029)

“Setiap bulan Rp 85 juta kalau dikalikan 12 bulan, maka sudah capai Miliaran Rupiah, ini sudah berlangsung beberapa tahun,” Ucap Bupati Paul Henuk

Bupati Paul Henuk mengakui kalau dirinya sudah bertemu Langsung kepala PLN Rayon Rote Ndao untuk mempertanyakan hal ini, kemudian kepala PLN Rote Ndao sendiri mengakui tidak tau dana Miliaran Rupiah itu digunakan untuk apa

“saya tanya itu kepala PLN, apa yang bapak berikan ke kami sehingga kami harus bayar ke Bapak Rp 85 juta setiap Bulan, Dia sendiri tidak tahu, Kepala PLN-nya tidak tahu dia terima itu uang untuk untuk apa?, saya juga panggil Kepala Bagian Umum, Saya bilang, bayar Rp 85 juta tiap bulan ke PLN itu, masih jawaban yang sama, kepala bagian umum bilang itu sudah Bapak, saya juga tidak tahu Untuk apa,” ujar Paul Henuk

Sepertinya uang Miliaran Rupiah itu digunakan untuk pembayaran penerangan di jalan umum, namun lampu semua dijalan umum tidak ada yang menyala

“Hari Jumat kemarin Saya sudah hentikan, tidak boleh lagi bayar, sambil menunggu mereka audit seluruh lampu-lampu jalan di Rote Mana yang hidup, mana yang mati Dan pasang meteran, Jadi saya tahu berapa yang kita pakai,” Tandasnya

Baca Juga:  Pergi Sadap Lontar, Warga Lidor Ditemukan Tidak Bernyawa Di Kebun

Melihat Kondisi ini, Bupati Paul Henuk telah memerintahkan Inspektorat Kabupaten Rote Ndao untuk melakukan pemeriksaan, menelusuri siapa otak di balik hal ini

“Saya perintahkan Kepala inspektorat buat surat, saya tanda tangan untuk periksa, ini Siapa punya otak Sampai harus bayar Rp 85 juta tiap bulan, harus cari tahu, Siapa punya otak?, tegas Bupati Paul Henuk (Tim)

Berita Terkait

Sukses di Pemilu 2024, Deni Moy kembali Pimpin PDI Perjuangan Rote Ndao, Berpijak Kepada Rakyat Kecil
Di Tanah Holoama, Semangat Merah Mengakar, Hasto Kristiyanto Tanamkan Cita-cita Politik Rakyat, Kantor DPC PDI Perjuangkan
Letakan Batu Pertama Kantor DPC PDI Perjuangan, Bupati : Harus Jadi Rumah Rakyat dan Simpul Aspirasi
Ulang Tahun ke-61, Golkar Gelar Sembako Murah, Diserbu Warga
DPRD NTT Kawal Distribusi BBM di Rote Ndao
Ganti Pengurus DPD Gelora Rote Ndao, Keneng Nurung Mengakui Kecewa, Korbankan Material Demi Partai
Selain Perjuangkan Jalan Rusak, Simson Polin Antar Dua Gubernur Kunjungi Rote Ndao
UPTD SDN Inggu Lino : Proficiat dan Selamat Atas di Lantiknya Bupati/Wakil Bupati Rote Ndao 2025-2030
Tag :

Berita Terkait

Saturday, 8 November 2025 - 15:32

Sukses di Pemilu 2024, Deni Moy kembali Pimpin PDI Perjuangan Rote Ndao, Berpijak Kepada Rakyat Kecil

Thursday, 6 November 2025 - 16:24

Di Tanah Holoama, Semangat Merah Mengakar, Hasto Kristiyanto Tanamkan Cita-cita Politik Rakyat, Kantor DPC PDI Perjuangkan

Thursday, 6 November 2025 - 15:59

Letakan Batu Pertama Kantor DPC PDI Perjuangan, Bupati : Harus Jadi Rumah Rakyat dan Simpul Aspirasi

Saturday, 27 September 2025 - 11:33

Ulang Tahun ke-61, Golkar Gelar Sembako Murah, Diserbu Warga

Friday, 29 August 2025 - 12:11

DPRD NTT Kawal Distribusi BBM di Rote Ndao

Tuesday, 26 August 2025 - 11:32

Ganti Pengurus DPD Gelora Rote Ndao, Keneng Nurung Mengakui Kecewa, Korbankan Material Demi Partai

Wednesday, 21 May 2025 - 00:44

Selain Perjuangkan Jalan Rusak, Simson Polin Antar Dua Gubernur Kunjungi Rote Ndao

Tuesday, 29 April 2025 - 10:14

APBD Rote Ndao Miliaran Rupiah di Bayar Ke PLN, Tanpa Hasil, Bupati Telusuri, Siapa Otak di Balik ini?

Berita Terbaru